Pilih Bidang Usaha Anda
Bagaimana alur kerja perusahaan kami
1
1
Konsultasi
Sesi konsultasi adalah titik awal dari proses pembuatan Software yang sukses. Kami akan mendengarkan dan mengevaluasi kebutuhan bisnis Anda dan membuat rencana yang sesuai untuk menciptakan Solusi Software yang sempurna
2
Analisa dan Perancangan
Kami memahami bahwa setiap bisnis memiliki kebutuhan unik. Oleh karena itu, kami akan melakukan analisa yang tepat untuk memastikan bahwa Software yang kami rancang memenuhi kebutuhan bisnis Anda. Kami akan bekerja dengan Anda untuk menentukan alur kerja yang tepat dan memastikan bahwa Software tersebut memenuhi spesifikasi yang dibutuhkan.
3
3
Proses Penyediaan Software
Tahap Penyediaan Software adalah saat kami mulai menyiapkan Software yang akan memenuhi kebutuhan bisnis Anda. Bila diperlukan Custom Pembuatan Software, Kami bekerja dengan profesionalisme dan dedikasi dengan menerapkan standar kualitas tinggi, untuk memberikan software terbaik untuk Anda .
4
Tim Support dan Kesinambungan
Kami bekerja dalam tim, karena kami percaya bahwa kesinambungan usaha Anda itu penting. Software yang kami buat bukan hanya untuk saat ini, tetapi juga untuk masa depan. Kami mempunyai tim support yang berkompeten untuk memastikan bahwa software tersebut berfungsi dengan baik sepanjang waktu dan kami akan selalu siap membantu dan mengatasi masalah yang mungkin terjadi pada software.
Customer Kami
Total Client : 522
CV. TERANG JAYA SEJAHTERA
PT. Bangun Persada Berjaya
ALAMANDA
PT. Avila Prima Intra Makmur
PT. BALI JAYA TRANSINDO
PT Sejati Dewantara Medika
CV. TIGA PUTRA RAJAWALI
CV. DINAMIKA SAMUDRA FLEXIBELPACKAGING
PT. RAJA PAKSI ADYAPERKASA
CV. MEGARIA
PT. SAMA BERKAT TRANSINDO
TAKO GROUP